top of page

HARI ANJING SEDUNIA

Tanggal 26 Agustus diperingati sebagai Hari Anjing Sedunia, hal ini pertama kali dicetuskan oleh Colleen Paige.



Tujuan dari gerakan ini adalah untuk memberikan perhatian pada penderitaan hewan, khususnya anjing di seluruh dunia dan mendorong orang-orang untuk mengadopsi.


Ia percaya bahwa semua hewan peliharaan, patut dirayakan terlepas dari ras, warna, ukuran, dan asal mereka. Hal ini juga mendorong tumbuhnya nilai nilai welas asih, empati dan kasih sayang bersama.


Simak beberapa hal yang dapat kamu lakukan untuk turut merayakan Hari Anjing Sedunia.









0 tampilan0 komentar

Comments


bottom of page